Setelah dua hari menikmati liburan singkat di Majalengka, Pak Mamay dan Frans akhirnya kembali ke Jakarta. Mereka berdua tampak lebih rileks setelah waktu yang menyenangkan di pegunungan, meskipun bayangan kasus penculikan Frans…
Author: sutrisno
SHELLA DAN HIJAB
Shella Indah Kurniasari biasa disapa Shella. Dia seorang gadis SMA Nusa Bangsa dengan paras ayu. Matanya teduh akan membuat nyaman siapapun yang menatapnya. Wajahnya oval dengan hidung mancung dan lesung pipi menambah…
ANAK DURHAKA
“Dasar anak durhaka….!” Maki sang ibu saat itu. Kalimat itu tergiang terus di kepala Lukman, saat itu antrian penumpang sudah bergerak maju. Keringat bercucuran bak mata air yang mengalir terus menerus. Berusaha…
RAHASIA ARIS
Aris adalah sosok pemuda usia kepala tiga yang sukses. Dia menduduki jabatan sebagai manager perusahaan yang bergerak di bidang penyedia jasa sarana produksi perikanan di antaranya penyuplai pakan udang yang cukup terkenal….
MELANGKAH DI ERA DIGITAL
Pak Hadi menatap layar smartphone di tangannya dengan kening berkerut. Jari-jarinya yang kasar karena bertahun-tahun mengajar keterampilan pertukangan di SMK, kini gemetar menyentuh permukaan kaca yang licin itu. Di usianya yang menginjak…
KASDA SOK 19-1 reborn esteem 2 Djati
“Dia terlihat begitu angkuh” bisik Gayu sesaat sebelum tiba tiba tak sadarkan diri. Kemudian ia diseret menjauh dari keramaian oleh Ripa. Setelah hampir satu jam Gayu pingsan akhirnya dia mulai tersadar dan…
DRAMA DI BALIK DINDING SEKOLAH
Langit pagi itu menggantung rendah, seolah ikut merasakan beratnya beban yang dipikul Pak Budi. Di lapangan SMK Negeri dengan sistem ketarunaan, para siswa bergerak lamban. Barisan yang seharusnya rapi sebelum upacara, malah…
MISTERI DI PANTAI TAPAK KERA
Jam menunjukkan pukul 03.00 WIB ketika nada dering alarm dari gawai berbunyi nyaring. dengan wajah kuyu, Sinta terbangun dari tidur lelapnya, tangannya meraih dan mematikan alarm. pandangannya beredar diseputar kamar di mess…
ADIKKU KEMBAR 3
Namaku Iynas Syafiqoh Hasanah, panggil saja Iynas. Nama itu bukan sembarang nama, penuh harapan dari orang tuaku agar aku menjadi anak yang baik hati, penuh kasih sayang, dan selalu berbuat kebaikan. Sederhana,…
CAHAYA DI TENGAH PERSAINGAN: KISAH DANU YANG MEMBANGGAKAN
Danu adalah bintang di sekolahnya. Ia bukan sekadar siswa yang cerdas, tetapi juga piawai dalam segala bidang ekstrakurikuler. Dari akademik hingga olahraga, seni, dan kepemimpinan, Danu selalu berhasil mencuri perhatian. Namanya terkenal…
CINTAKU SEBATAS PATOK TENDA
Langit senja di perkemahan itu memancarkan warna keemasan yang lembut. Suara angin berdesir pelan di antara pepohonan pinus, seakan melodi pengiring dari suasana yang menengkan. Aku duduk di depan tenda, memandang patok-patok…
BEJALAR MENJADI BIJAKSANA
Di sebuah desa kecil yang dikelilingi oleh pegunungan hijau, hiduplah seorang pemuda bernama Arif. Arif adalah seorang pemuda yang cerdas, namun sayangnya ia sering terburu-buru dalam mengambil keputusan. Sifat tergesa-gesa inilah yang…
PINJAM SERATUS
Sobri adalah seorang pemuda yang belum mendapatkan pekerjaan tetap, namun Sobri adalah pemuda yang unik dan mempunyai ciri khas, dia selalu ceria dan suka berkelakar .Pada akhir bulan Sobri tetap saja tersenyum…
KETIKA SEMUA TELAH DIKUASAI AI HANYA PETANI YANG MAMPU BERTAHAN
Tahun 2070, dunia telah berubah drastis. Di setiap sudut kota, manusia hampir tak lagi memegang kendali. Teknologi kecerdasan buatan, atau AI, telah mengambil alih segalanya—ekonomi, pemerintahan, bahkan keputusan-keputusan kecil dalam hidup sehari-hari….
LIMIT CINTA BRAM DAN NAYA
Bram selalu yakin bahwa matematika adalah jalan menuju solusi apa pun. Setiap permasalahan, baginya, bisa dipecahkan dengan logika dan rumus. Namun, sejak perasaannya pada Naya muncul, segala sesuatunya terasa lebih rumit dari…
PERNIKAHAN FAUZY
Di sebuah kota kecil yang indah, Fauzy dan Siti adalah pasangan yang saling jatuh cinta. Mereka telah berpacaran selama beberapa tahun dan akhirnya memutuskan untuk mengambil lompatan dan menikah. Mereka segera menyadari…
MISTERI SOSOK YANG TAK TERLIHAT DI AULA SEKOLAH
Di kota besar yang gemerlap, berdirilah sebuah sekolah elit bernama “Akademi Mahardika.” Sekolah ini dikenal dengan kemewahannya, lengkap dengan fasilitas kelas dunia, kolam renang berlapis marmer, dan aula besar yang sering digunakan…
FIRDAUS SANG NELAYAN
Dahulu kala, di sebuah desa kecil di tepi pantai yang terletak di sepanjang pantai, hiduplah seorang nelayan sederhana bernama Firdaus. Dia dikenal di seluruh kota karena keterampilan memancingnya yang luar biasa dan…
AYAH KU PAHLAWAN KU
Di sebuah desa yang tenang, hiduplah seorang anak laki-laki bernama Raka. Ia tinggal bersama ayahnya, Pak rasyid, yang bekerja sebagai petani. Hidup mereka sederhana, tapi penuh kebahagiaan. Raka selalu mengagumi ayahnya, yang…
JANJI TAK AKAN KU LANGGAR
Di sebuah SMK ternama, terdapat dua siswa yang bernama Rizky dan Sarah. Keduanya adalah siswa berprestasi yang memiliki impian besar untuk sukses di masa depan. Mereka mulai sering berinteraksi karena sama-sama aktif…